Analisis Kemampuan Siswa Dalam Menulis Puisi Bebas: Sudut Pandang Struktur Fisik dan Batin Puisi

Authors

  • Jamaludin SMP Negeri 2 Praya, Lombok Tengah, Indonesia

Keywords:

Kemampuan menulis; puisi bebas; belajar menghargai manusia dan nilai-nilai kemanusiaan, serta penghalus budi pekerti.

Abstract

Penelitian ini bertujuan mendeskripsikan kemampuan menulis puisi bebas siswa SMP ditinjau dari segi struktur batin dan struktur fisik puisi. Subjek penelitian yang ditetapkan sebanyak 29 siswa SMP di Lombok Tengah. Jenis penarikan sampel yang digunakan adalah cluster random sampling. Penelitian ini adalah penelitian deskriptif expost facto dengan menggunakan teknik pengumpulan data berupa tes unjuk kerja (menulis puisi), sedangkan teknik analisis data yang digunakan adalah statistik deskriptif. Hasil penelitian menunjukkan bahwa siswa dikategorikan belum mampu atau belum mamadai dalam menuliskan pusi bebas.

Downloads

Published

2021-05-01